Daftar Juara Euro dari Masa ke Masa (1960-2024)

Inilah daftar lengkap juara turnamen terakbar antarnegara Eropa!

DAFTAR JUARA Euro. Euro atau Piala Eropa 2024 telah resmi dimulai, dengan Jerman yang menjadi tuan rumah di edisi Euro ke-17 ini. Sebanyak 24 negara akan bertanding merebut gelar sebagai tim nasional terbaik di Eropa. Mereka dibagi ke dalam enam grup yang masing-masing berisi empat tim.

Daftar Juara Euro 1960-2024

Berikut adalah daftar juara EURO dengan tanda untuk tim yang menjadi juara:

# Hasil Pertandingan
1960 Uni Soviet 2-1 (aet) Yugoslavia
1964 Spanyol 2-1 Uni Soviet
1968 Italia 1-1, 2-0 (replay) Yugoslavia
1972 Jerman Barat 3-0 Uni Soviet
1976 Cekoslowakia 2-2 (aet) (pen 5-3) Jerman Barat
1980 Jerman Barat 2-1 Belgia
1984 Prancis 2-0 Spanyol
1988 Belanda 2-0 Uni Soviet
1992 Denmark 2-0 Jerman
1996 Jerman 2-1 (golden goal) Republik Ceko
2000 Prancis 2-1 (golden goal) Italia
2004 Yunani 1-0 Portugal
2008 Spanyol 1-0 Jerman
2012 Spanyol 4-0 Italia
2016 Portugal 1-0 (aet) Prancis
2020 Italia 1-1 (aet) (pen 3-2) Inggris
2024 Spanyol vs Inggris

Catatan:

ADVERTISEMENT
  • (aet) berarti pertandingan berakhir setelah perpanjangan waktu.
  • (pen) berarti pemenang ditentukan melalui adu penalti.
  • (replay) berarti pertandingan diulang.
  • (golden goal) berarti gol yang dicetak dalam perpanjangan waktu langsung menentukan pemenang.

Daftar Negara Tersukses di Euro

Jerman dan Spanyol adalah dua negara tersukses di Euro, sama-sama mengumpulkan tiga gelar juara. Jerman paling sering tampil di final, yaitu sebanyak enam kali, dengan separuhnya dicapai sebagai Jerman Barat.

Prancis mengekor di belakang Tim Panser dan Skuad Matador dengan torehan dua titel. Sementara, ada tujuh negara yang masing-masing mengoleksi satu trofi, termasuk di antaranya Denmark, Belanda, serta Portugal.

Berikut adalah daftar tim juara EURO beserta jumlah gelar, runner-up, dan tahun juara:

  1. Jerman (Jerman Barat):
    • Jumlah Gelar: 3
    • Runner-up: 3
    • Tahun Juara: 1972, 1980, 1996
  2. Spanyol:
    • Jumlah Gelar: 3
    • Runner-up: 1
    • Tahun Juara: 1964, 2008, 2012
  3. Prancis:
    • Jumlah Gelar: 2
    • Runner-up: 1
    • Tahun Juara: 1984, 2000
  4. Italia:
    • Jumlah Gelar: 2
    • Runner-up: 2
    • Tahun Juara: 1968, 2020
  5. Uni Soviet:
    • Jumlah Gelar: 1
    • Runner-up: 3
    • Tahun Juara: 1960
  6. Republik Ceko (Cekoslowakia):
    • Jumlah Gelar: 1
    • Runner-up: 1
    • Tahun Juara: 1976
  7. Portugal:
    • Jumlah Gelar: 1
    • Runner-up: 1
    • Tahun Juara: 2016
  8. Belanda:
    • Jumlah Gelar: 1
    • Runner-up: 0
    • Tahun Juara: 1988
  9. Denmark:
    • Jumlah Gelar: 1
    • Runner-up: 0
    • Tahun Juara: 1992
  10. Yunani:
    • Jumlah Gelar: 1
    • Runner-up: 0
    • Tahun Juara: 2004
Baca Juga:  Cara Menonton Liverpool vs Brentford Liga Inggris | Jadwal & Live Streaming

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU

TERPOPULER